Hubungi Whats’App customer service kami untuk keterangan lebih lanjut
DESKRIPSI
LG.2108 | Little Giant 5 in 1 Double Bottle Warmer
Little Giant 5 in 1 Double Bottle Warmer adalah penghangat susu digital multifungsi dengan timer yang muat 2 botol. Dengan desain yang modern, bottle warmer ini dapat menjadi andalan para Ibu yang aktif beraktivitas namun tetap memenuhi kebutuhan si kecil kapanpun dengan sempurna.
Fitur:
Kontrol digital untuk pilih mode, atur suhu, dan atur timer
Luas wadah sebesar 14,5 x 7,5 cm, muat hingga 2 botol susu
Memastikan kehangatan susu bayi terjaga secara optimal
Mudah dibersihkan (ikutin panduan buku manual)
Penghangatan cepat: 3-7 menit, lama penghangatan disesuaikan dengan volume air dan ASI
Multifungsi: 5 Mode dalam 1 Alat
Mode:
Penghangat Susu Mode Cepat
Penghangat Susu Mode Normal
Penghangat Susu dan Menjaga Suhu Susu agar tetap hangat selama 24 jam
Pemanas Makanan
Mensterilkan Botol
Spesifikasi :
Power: 250Watt
Voltage: 220-240V
Frequency: 50/60Hz
Material: BPA Free
Guarantee: 2 Years
Dalam isi Packaging:
Bottle Warmer dengan kabelnya
Tutup
Tray
Kartu Garansi
Buku Manual
Dimensi Produk:20 x 13 x 22.4 cm (756 gram) Dimensi +Packaging:23 x 15 x 18 cm (930 gram)